Olimpiade Astronomi

Olimpiade Astronomi merupakan ilmu yang mempelajari dan mengamati pergerakan benda benda langit serta fenomena alam yang terjadi di luar atmosfer bumi. Benda-benda langit tersebut meliputi matahari, planet, bulan, bintang, meteorid, asteroid dan lainnya. Mempelajari tentang ilmu astronomi tidak terlepas dari ilmu fisika, kimia dan matematika. Dalam ilmu astronomi selalu menerapkan metode ilmiah yang ketat berdasarkan perhitungan yang valid, dan menggunakan data berdasarkan pada teori.