PELAKSANAAN ASESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER

Senin, 28 agustus 2023 hingga selasa 29 agustus 2023, siswa/i SMAN 1 LINGSAR mengikuti kegiatan ASESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER yang bertujuan untuk pemetaan mutu pendidikan pada seluruh sekolah, madrasah, dan program keseteraan jenjang sekolah dasar…

SIMULASI ASESMENT NASIONAL BERBASIS KOMPUTER

SMA NEGERI 1 LINGSAR, Kamis, 3 Agustus 2023 SESI 1 SESI 2 Asesmen Nasional adalah program evaluasi yang diselenggarakan oleh Kemdikbud untuk meningkatkan mutu pendidikan dengan memotret input, proses dan output pembelajaran di seluruh satuan…

Assesment Nasional Berbasis Komputer

ANBK adalah singkatan dari “Assesment Nasional Berbasis Komputer” yaitu program evaluasi yang diselenggarakan oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) Republik Indonesia. Seperti namanya, Anbk ini memiliki tujuan untuk meningkatkan kualitas belajar mengajar, kemampuan literasi peserta didik, meningkatkan…